Jumat, 16 November 2018

MENGEJUTKAN ! FAKTA FAKTA TENTARA WANITA KOREA UTARA YANG TIDAK KAMU KETAHUI






  Segala hal yang menyangkut Korea Utara memang cukup bikin penasaran. Sebagai negara yang serba tertutup, Korea Utara memiliki regulasi  yang terbilang jauh berbeda dari negara lain pada umumnya, mulai dari peraturan politik hingga ranah militer.Pada tahun 2015, pemerintah Korea Utara mewajibkan semua wanita yang telah menginjak usia 18 tahun untuk ikut wajib militer 
berikut ini kami akan menyajikan info tentang fakta fakta tentara wanita Korea Utara u mungkin ga kamu ketahui 
Eits tapi sebelum lanjut jangan lupa klik subscribe dan like dulu ya


Jangan harap barak tentara di Korea Utara layak untuk ditinggali.  kasur di barak tersebut terbuat dari kulit gabah, sehingga semua bau badan akan terserap di kasur termasuk bau keringat. Kebayang kan guys aromanya kayak gimana? Oleh karena itu, mereka berupaya meminimalisir keringat. Itu dilakukannya juga karena mereka sangat terbatas mendapatkan fasilitas_ mencuci dan mandi yang memadai. Akses air mereka datang dari air gunung yang mengalir langsung melalui selang. Nggak heran kalau mereka kadang melihat kodok atau ular yang keluar dari lubang tersebut. Duh, kasihan banget! Ya guys



Sebenarnya porsi latihan fisik tentara wanita Korea Utara nggak sebanyak prianya. Tapi mereka ditugakan untuk melakukan pekerjaan domestik seperti bersih-bersih dan memasak karena Korea Utara masih memeluk erat budaya patriarkis dan menganggap bahwa wanita tugasnya memang begitu. Namun latihan fisik dan kesibukannya cukup keras ditambah dengan jatah makan yang minim dan tidak layak membuat banyak tentara wanita nggak bisa haid. Kurangnya gizi selama di barak membuat tentara wanita  berhenti haid bahkan hingga beberapa tahun. Meski begitu, mereka justru merasa bersyukur, karena kalau lagi haid dalam kondisi yang mengenaskan seperti itu keadaan mereka bisa lebih repot dan lebih buruk lagi.
Nggak ada aturan khusus di dunia tentara Korea Utara terkait haid. Tapi karena kondisi yang buruk dan serba repot kalau lagi haid, nggak jarang tentara wanita Korea Utara memilih untuk menggunakan kembali pembalut yang telah digunakan.
Selain itu mereka juga harus berpatroli menggunakan highheelss, patroli dalam waktu yang lama tentu akan membuat kaki mereka kesakitan 

Pelecehan seksual di kalangan tentara yang terus dibungkam
Pelecehan seksual menjadi hal biasa yang dialami tentara wanita Korea Utara, parahnya Melaporkan tindak pemerkosaan pun dianggap bukan jalan terbaik meski militer Korea Utara akan menghukum pelaku yang bersalah. Tapi karena banyak yang nggak mau bersaksi, baik karena malu atau karena mendapat tekanan, maka pelaku pemerkosaan umumnya dapat lolos dari jerat hukum.

Beberapa tentara wanita ditugaskan di barak kecil dadakan atau gubuk yang nggak aman sama sekali. Ada juga komandan yang datang ke kamar tentara wanita setelah jam dinas kemudian memperkosa tentara wanita bawahannya. Tragisnya, hal ini dilakukan berulang tanpa akhir. Hal ini terjadi karena budaya patriarki di Korea Utara masih sangat kental sehingga menganggap wanita sebagai objek atau seseorang yang inferior.
Kerasnya kehidupan menjadi tentara di Korea Utara membuat banyak yang ingin melarikan diri, namun peraturan di Korea Utara memerintahkan prajurit mereka untuk menembak langsung tentara yang membelot, baru baru ini tentara berusia 25 tahun di tembak sebanyak 5 kali oleh rekannya saat hendak kabur ke korea Selatan 
Setelah dilarikan ke rumah sakit, dokter menemukan cacing parasit di usus tentara tersebut, hal ini membuktikan buruknya kehidupan menjadi tentara di korea Utara 

Itulah fakta fakta mengenai tentara wanita Korea Utara, beruntung kita tinggal di indonesia dimana menjadi tentara adalah sebuah kehormatan dan sangat di hormati, terima kasih telah menonton bye

Tidak ada komentar:

Posting Komentar